Dalam Usaha Tingkatkan Daya Beli Pekerja, BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp2,4 Juta Jadi Dicairkan di 2021

- 1 Maret 2021, 16:15 WIB
Dalam Usaha Tingkatkan Daya Beli Pekerja, BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp2,4 Juta Jadi Dicairkan di 2021
Dalam Usaha Tingkatkan Daya Beli Pekerja, BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp2,4 Juta Jadi Dicairkan di 2021 /ilustrasi/iNSulteng.com

Sekarang ini, Kemnaker dengan KPC PEN tengah mendiskusikan kebijakan BLT BPJS Ketenagakerjaan di 2021, berdasarkan pengalaman di 2020.

Baca Juga: Beberapa Komunitas Lokal Beijing Mulai Lakukan Vaksinasi untuk Lansia

Di sisi lain, Menaker itu mengatakan hal sama dengan Presiden Joko Widodo, dana sisa memang akan dikembalikan ke bendahara negara.

Dana sisa tersebut diakibatkan masih adanya, rekening calon penerima subsidi gaji yang bermasalah.

Maka, pihak Kemnaker dan bank penyalur kini tengah mengidentifikasi penyebab rekening tidak valid itu.

Baca Juga: Diduga Konsumsi Narkoba! Polsek Metro Menteng Bekuk tiga Pemuda di Menteng

Bila sudah mengetahui penyebab hal tersebut, maka rekening akan dikembalikan lagi kepada pekerja.

Nantinya mereka akan diperintahkan untuk membuat rekening baru, yang dimana Menaker menyarankan buat rekening dari Himpunan Bank Milik Negara (Himbara).

Jika sudah selesai para pekerja akan secepatnya mengumpulkan kembali rekening baru itu, ke kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan setempat.

Baca Juga: Login www.pln.co.id Cek PLN Mobile, Ketahui Cara Dapatkan Token Listrik Gratis Terbaru Maret 2021

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah