Mengatasi NIK EKTP Tidak Terdaftar di eform.bri.co.id agar Dapat BLT UMKM, Ini Caranya

- 23 Desember 2020, 06:24 WIB
Ilustrasi BLT UMKM
Ilustrasi BLT UMKM /Toni Kamajaya/MediaPakuan

MEDIA PAKUAN - Banyak calon penerima BLT Banpres UMKM tahap 2 yang bermasalah karena NIK EKTP nya tidak terdaftar eform.bri.co.id.

Namun tenang aja, dana BLT Banpres UMKM tahap 2 Rp2,4 juta akan tetap cair, walaupun NIK EKTP tidak terdaftar.

Penyebab NIK EKTP tidak terdaftar yaitu adanya pekerja yang belum memenuhi syarat, atau pencairannya lewat bank lain.

Baca Juga: WOW! Sudah 23,3 Juta Penerima di Termin 1 dan 2, Pada BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Berapa Ya?

Sehingga menyebabkan masalah tersebut terjadi, namun pencairan BLT Banpres UMKM tahap 2 akan dilakukan.

Jika ingin cek nama Anda dulu login ke eform.bri.co.id dengan cara berikut ini:

1. Buka browser atau aplikasi internet di hp, kemudian masuk ke alamat eform.bri.co.id

Baca Juga: Penyaluran BLT BPJS masih berlangsung, Menaker akui dapat rekomendasi dari KPK

2. Masukkan nomor identitas KTP atau NIK

3. Masukkan kode verifikasi yang tertera

4. Kemudian klik Proses Inquiry

Baca Juga: Mengetahui Penerima BLT UMKM dan BPJS Ketenagakerjaan Sangatlah Mudah, Begini Caranya

5. Lalu akan muncul informasi status pendaftaran BLT Banpres UMKM atau BPUM ini.

Jika tetap bermasalah coba datangi kantor lembaga pengusul berikut ini:

1. Memiliki kekayaan paling banyak Rp50 juta tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Rp1,2 Juta akan Cair? Inilah Kata Menakar Ida Fauziyah

2. Memiliki penghasilan penjualan tahunan paling banyak Rp300 juta

3. Selain persyaratan di atas tidak boleh mendapatkan banpres Produktif usaha mikro.

Setelah itu, bila dinyatakan sebagai penerima BLT Banpres UMKM tahap 2 Rp2,4 juta, nanti akan mendapat SMS seperti ini:

"Nsb Yth ..., pemilik rek ....., Anda terdaftar sbg penerima Banpres Produktif, hub BRI terdekat utk verifikasi & pencairan".

Baca Juga: BLT UMKM Tahap 2 Segera Cair? Ini Cara Cek Nama Penerima Melalui eform.bri.co.id

Pendaftar yang dinyatakan sebagai penerima akan mendapatkan informasi tentang statusnya.

Sedangkan pelaku UMKM yang diterima atau nomor eKTP terdaftar akan muncul notifikasi sebagai berikut:

"Nomor eKTP terdaftar sebagai penerima BPUM an. ...... dengan nomor rekening ....... Untuk verifikasi dan pencairan hubungi Kantor BRI terdekat membawa eKTP".***

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x