Heilemann Chocholates Oleh-oleh Munich dan Munchen

- 27 Agustus 2021, 20:09 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /Instagram/@ohnino2

MEDIA PAKUAN- Setiap negara mempunyai makanan khas yang mendunia, salah satu makanan khas dari Negara Indonesia adalah rendang dan nasi goreng.

Selain Indonesia, Jerman juga mempunyai makanan khas yang mendunia.

Di Negara Jerman selain Berlin dan Hamburg, ada salah satu kota yang harus anda jadikan destinasi wisata ketika jalan-jalan ke negara Jerman adalah Munich atau Munchen.

Sebagai ibukota dari negara bagian Bayern, Munich adalah kota metropolitan ke tiga terbesar dengan banyak predikat membanggakan.
Baca Juga: Roti Sobek Isi Coklat Bikin Ngiler, Mudah Tanpa Mixer dan Wajib Dicoba

Bahkan pernah menjadi kota ternyaman di dunia versi majalah Monocle, Munich merupakan kota finansial utama Negara Jerman dengan keunggulan inovasi di berbagai sektor seperti sektor olahraga.

Dengan hal tersebut, tidak heran banyak wisatawan akan menemukan banyak hasil inovasi dalam bentuk souvenir khas Jerman bisa anda beli di Kota Munich.

Heilemann Chocholates merupakan oleh-oleh khas Munich, yang wajib anda coba ketika melakukan wisata kesana.

Heilemann Chocholates adalah salah satu produk olahan cokelat kebanggaan kota Munich yang banyak digemari masyarakatnya.

Dalam pembuatan cokelat pertama kali di buat mempunyai sejarahnya. Di balik cokelat yang pertama dibuat oleh Karl Heilemann pada tahun 1955 ini merupakan sebagai bentuk apresiasi.
Baca Juga: Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan Jantung
Di negara bagian Bayern atau di Baravaria anda mudah untuk menemukan cokelat Heilemann Chocolates dengan harga 5 euro di rupiahkan kurang lebih Rp. 84.938 rupiah.

Untuk di kota Munich anda bisa menemukannya sangat mudah di Ludwig Beck yang beralamat di Marienplatz 11 atau Galerie Kaufhof di Karsplatz 21-22.

Tak hanya di tempat itu saja Heilemann Chocholates juga bisa anda temukan di berbagai tempat perbelanjaan.

Beberapa Varian rasa Cokelat bar yang dibuat dengan resep rahasia.
Baca Juga: Resep Puding Lembut dan Kenyal, Mudah dan Bikin Ketagihan
Diantaranya anda bisa menemukan rasa yang diingikan rasa yang umum seperti:

1. Milk chocolate atau rasa kombinasi 2. White chocolate with vanilla,
3. Dark chocolate with gingger,
4.  Caramelized hazelnuts, atau orange.

Dengan banyaknya varian tersebut memumdahkan anda untuk memilih Heilemann Chohoclate sesuai selera yang anda inginkan.

Demikianlah makanan khas Jerman di  di Munich dan Munch.*


Editor: Hanif Nasution

Sumber: alowisata.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah