7 Bahan yang Bisa Buat Daging Empuk, Cocok Digunakan untuk Pesta Idul Adha

- 13 Juli 2021, 19:19 WIB
inspirasi resep masakan daging kurban 'Idul Adha' 2021 atau 1442 H
inspirasi resep masakan daging kurban 'Idul Adha' 2021 atau 1442 H /Pixabay/towieden

Baca Juga: Benarkah Minum Kopi Bisa Kurangi Resiko Terkena Covid-19? Inilah Hasil Riset Northwestern University

Kemudian diamkan selama 1 jam, setelah itu baru kamu bisa mengolah daging sesuai dengan yang kamu mau.

Jeruk lemon atau jeruk nipis

Bahan-bahan ini sangat mudah di dapatkan, kamu bisa melumuri daging akan kamu  masak dengan juice dari buah buahan yang mengandung asam tinggi seperti jeruk nipis dan lemon.

Cairan dari buah buahan yang mengandung asam dapat membantu dalam melembutkan otot dan serat daging.

Kopi

Kopi selain nikmat dijadikan minuman, kopi juga bisa menjadi bahan untuk melembutkan daging.

Baca Juga: Patuhi PPKM Darurat, Rizky Billar Rela Batalkan Acara Pribadi Memilih Bersedekah pada Warga Sekitar

Cukup dengan menyeduh bubuk kopi dengan air panas aduk dan biarkan mengental, setelah dingin, gunakan cairan kopi untuk merendam daging yang akan kamu oleh.

Rendam daging selama 24 jam atau sehari semalam setelah itu cuci daging dan daging siap diolah.

Halaman:

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x