TKI asal Madura Dieksekusi Mati di Arab Saudi, Inilah Profil Sang Algojo 'Pancung Kepala'

- 11 Desember 2021, 12:21 WIB
TKI asal Madura Dieksekusi Mati di Arab Saudi, Inilah Profil Sang Algojo 'Pancung Kepala'
TKI asal Madura Dieksekusi Mati di Arab Saudi, Inilah Profil Sang Algojo 'Pancung Kepala' /Potongan tangkap layar Facebook/

MEDIA PAKUAN - Pada tahun 2018 seoarang TKI asal Madura bernama Zaini Misrin Arsyad,dihukum pancung di Arab Saudi.

Bahkan Presiden Joko Widodo sampai turun tangan meminta bantuan Raja Salman untuk meninjau kembali kasus pidana yang menjerat WNI tersebut. Sayang, eksekusi tetap dijalankan, yakni dengan pancung kepala.

Prosesnya dilakukan oleh algojo eksekutor hukum pancung. Setelah tangan terpida diikat dan mata ditutup, dengan sekali tebas saja, pedang algojo mampu memisahkan kepala terpidana hingga jatuh menggelinding beberapa meter.

Baca Juga: Dibalik Kemegahan Masjid Qisas Arab Saudi, Saksi Bisu Para Algojo Bantai Para Terpidana

Melihat kesadisan para algojo tentu penasaran seperti apa dan siapa algojo Arab Saudi itu.

Abdallah bin Said adalah salah satu algojo paling terkenal dan ditakuti di Arab Saudi terutama oleh para narapidana karena kerap mengeksekusi mati.

Abdallah bin Said salah satu algojo yang ditempatkan di Mekkah. Dia bertugas memancung para terpidana yang sudah divonis pengadilan.

Saat Abdallah mulai bertugas, ia berusia 32 tahun tepatnya pada tahun 1991.

Baca Juga: Viral! Warganet Dihebohkan dengan Anak Kecil yang Selamat saat Erupsi Gunung Semeru

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: arabia 5am


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x