Wajib Coba! 10 Cara Turunkan Berat Badan Tanpa Olah Raga

- 1 Oktober 2020, 20:26 WIB
Ilustrasi seorang wanita yang sedang minum air putih.
Ilustrasi seorang wanita yang sedang minum air putih. /Pixabay

Protein memiliki fungsi untuk meningkatkan rasa kenyang, sehingga dapat membantu Anda untuk memakan sedikit kalori.

Hormon ghrelin – hormon yang menstimulasi rasa kenyang – dan GLP-1 dapat dirangsang oleh protein.

Berdasarkan penelitian yang dikutip oleh Authority Nutrition, partisipan terbantu untuk memakan 441 lebih sedikit kalori per hari dan dapat menurunkan berat badan sekitar 4 kg dalam 12 minggu, tanpa membatasi apa pun, hanya dengan meningkatkan asupan protein 15% hingga 30%.

Baca Juga: Kisah Imajiner Peristiwa Ajaib, di Leuwi Cimanuk Kabupaten Garut

Anda bisa mendapatkan protein dari telur  sebagai menu sarapan.

Makan telur saat sarapan dipercaya akan membantu memasukan asupan kalori lebih sedikit untuk makan siang, bahkan sepanjang hari dan selama 36 jam ke depan.

Protein juga dapat ditemukan pada dada ayam, ikan, Greek yogurt, dan kacang almond.

3. Kunyah makanan dengan pelan-pelan

Baca Juga: Cemburu Mantan Pacar Dibawa Laki-laki Seorang Pemuda di Palembang Main Tangan

Otak butuh waktu untuk memproses apa yang akan kita kerjakan.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x