Hirohito Kaisar Yang kontroversial

- 5 Agustus 2020, 14:53 WIB
ilustrasi kekaisaran. /Pixabay
ilustrasi kekaisaran. /Pixabay /

Baca Juga: Permainan Tua Yang Masih Populer Sejak Abad 2500 SM

Sehingga Kaisar Hirohito sendiri turun tangan dan memerintahkan pasukan Angkatan Bersenjata kekaisaran untuk menyelesaikan hal ini dan memastikan loyalitas dari seluruh keluarga kekaisaran. Meskipun demikian diam-diam insiden ini "direstui" oleh kalangan pimpinan Angkatan Darat terutama dari kalangan ultranasionalis.

Akhirnya, pada masa kekaisaran Hirohito Jepang tercatat terlibat peperangan di antaranya Insiden Manchuria 1931, Insiden Nanking 1937, dan Perang Dunia II dengan melancarkan serangan atas Pangkalan Angkatan Laut Amerika Serikat di Pearl Harbour 9 Desember 1941.

Baca Juga: Perwira Nganggon Domba, Dapat Baju Baru.

Menjelang akhir perang (1945), Jepang sudah praktis kalah perang. Angkatan Lautnya bisa dikatakan hampir habis dan Angkatan Daratnya kewalahan. Namun pihak Angkatan Darat masih ingin melanjutkan peperangan.Sesaat setelah dijatuhkannya bom atom di Nagasaki, membuat Kaisar memerintahkan untuk menghentikan peperangan pada konfrensi 6 Besar yang dikatakan pada tanggal 10 Agustus 1945.

Karena desakan kaisar inilah akhirnya Jepang menyatakan menyerah pada tanggal 14 Agustus 1945.Banyak desakan agar kaisar Hirohito diadili sebagai penjahat perang. Ada banyak keteranganmengenai keterlibatannya dalam perang baik sebelum maupun pada saat Perang Dunia II.

Baca Juga: Harga Motor Jadul Tak Kalah bersaing , Harga fantastik

Sekalipun banyak desakan dari berbagai pemimpin dunia agar Kaisar Hirohito diadili, termasuk diantaranya Presiden Amerika Serikat Harry S Truman, akhirnya Presiden Trumman setuju untuk mempertahankan kedudukan kaisar.

Sebagai simbol dan memperlancar pembangunan kembali Jepang dan simbol keterpaduan Kaisar dengan rakyatnya terutama pada masa pendudukan.Tepat pada tanggal 7 Januari 1989 Kaisar Hirohito meninggal akibat penyakit kanker usus dua belas jari (duodenum) yang dideritanya.***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x