Jokowi Sebut BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Cair Februari 2021, Ini Informasi Lengkapnya

- 18 Februari 2021, 08:56 WIB
Jokowi Sebut BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Cair Februari 2021, Ini Informasi Lengkapnya
Jokowi Sebut BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Cair Februari 2021, Ini Informasi Lengkapnya /

Selanjutnya jika sudah selesai proses validasi dan verifikasi, nantinya akan dikembalikan lagi ke Pihak Kemnaker.

Oleh pihak Kemnaker akan disalurkan kembali ke pihak bank penyalur, yang kemudian dicairkan kepada para pekerja.

Baca Juga: Diduga Konsumsi Narkoba, Artis JJ dan Temannya Diamankan Polisi

Setelah itu, jika ingin cek dapat atau tidaknya BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 , bisa melalui www.kemnaker.go.id.

Selain itu juga bisa lewat link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id dan https://bsu.kemnaker.go.id.

Kemanker juga menyediakan aplikasi BPJSTK Mobile untuk bisa cek penerima subsidi gaji.

Baca Juga: Wakil Wali Kota Bandung Kunjungi Industri Lilin Kreatif, Ternyata Bisa untuk Kesehatan

Nah, sekarang juga bisa cek penerima lewat pesan singkat (SMS) dan Whatsapp nih.

Untuk SMS cukup kirim pesan ke nomor 2757 dengan mengetikan Daftar Saldo#Nopeserta#Nama#tanggal lahir#email.

Jika untuk via whatsapp nya masih dengan format yang sama, namun untuk mengirim pesannya, kirimkan ke nomor 08119115910 atau 08551500910.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah