PM Palestina Mohammad IM Shtayyeh Berkunjung, Indonesia Pastikan Dukungan Persiapan Palestina Merdeka

- 25 Oktober 2022, 09:25 WIB
Presiden Jokowi dan PM Palestina Mohammad IM Shtayyeh
Presiden Jokowi dan PM Palestina Mohammad IM Shtayyeh /Setkab/

Bantuan juga disalurkan melalui Komite Palang Merah Internasional ICRC (International Committee of the Red Cross).

Jokowi mengungkapkan Majelis Ulama Indonesia saat ini juga membantu proses pembangunan rumah sakit Indonesia di Hebron, Palestina.

Proses perdamaian Palestina dan Israel, berdasarkan pada prinsip two-state solution, dinodai oleh seperti keputusan AS, pada 6 Desember 2017 untuk mengakui Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel dan diikuti dengan pemindahan Kedutaan Besar AS dari Tel Aviv ke Yerusalem pada 14 Mei 2018.

Pada peringatan 60 Tahun KAA pada April 2015, negara-negara Asia dan Afrika menyepakati Declaration on Palestine, untuk memperoleh kemerdekaannya dan upaya menciptakan two-state solution.***

Halaman:

Editor: M Hilman Hudori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah