Anda Orang Emosian! Berikut Adalah Cara Mengatasi Amarah Menurut Pandangan Islam

- 11 Januari 2024, 16:10 WIB
Ilustrasi marah.
Ilustrasi marah. /Reuters/Andrea Piacquadio/

MEDIA PAKUAN - Marah merupakan salah satu ungkapan emosi yang terjadi secara alami. Rasulullah SAW mengajarkan cara untuk meredam emosi ketika marah. Ketahui caranya agar tak langsung tersulut emosi.

Apabila tengah menghadapi cobaan, umat muslim sebaiknya mencontoh sikap Rasulullah yang selalu tenang dan sabar. Akan tetapi, sebagai manusia biasa, kita seringkali kesulitan dalam mengendalikan marah yang menggebu-gebu.

Lantas bagaimana cara mengatasi hal tersebut menurut pandangan Islam? Yuk scroll artikel berikut di Media Pakuan!

Baca Juga: Musim Hujan, Ini 5 Cara Agar Tetap Sehat: Waspada Penyakit Pilek dan Demam Berdarah

Rasulullah sebagai suri tauladan telah mengajarkan pada umatnya tentang bagaimana mengendalikan marah, menjaga kestabilan emosi, dan juga berserah diri kepada Allah SWT.

A. Dalil Tentang Bahaya Marah

Allah SWT telah berfirman dalam Al-Qur'an surat Al Imran ayat 134 terkait anjuran untuk menahan marah

الَّذِيْنَ يُنْفِقُوْنَ فِى السَّرَّۤاءِ وَالضَّرَّۤاءِ وَالْكٰظِمِيْنَ الْغَيْظَ وَالْعَافِيْنَ عَنِ النَّاسِۗ وَاللّٰهُ يُحِبُّ الْمُحْسِنِيْنَۚ ١٣٤

Artinya: "(yaitu) orang yang berinfak, baik di waktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang lain. Dan Allah mencintai orang yang berbuat kebaikan."

Halaman:

Editor: Muhtarudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x