Perhatikan, 7 Syarat Penyembelihan Hewan Kurban: Diantaranya, Dilaksanakan Usai Sholat Idul Adha

- 9 Juli 2022, 19:30 WIB
Tata cara penyembelihan hewan kurban pada Hari Raya Idul Adha 2022.
Tata cara penyembelihan hewan kurban pada Hari Raya Idul Adha 2022. /PIXABAY/Alexas_Fotos

3. Usahakan tidak menyembelih dihadapan hewan lain.

4. Membaca bismillah, membaca sholawat Nabi, membaca takbir Tiga kali.

Baca Juga: Bagi Anda Berkurban! Pembagian Daging Hewan Kurban, Apakah Harus Sepertiga? Berikut Penjelasannya

5. Menghadap ke arah kiblat baik yang menyembelih maupun hewan yang disembelih.

6. Ketika menyembelih jalur makanan dan nafas wajib putus. Sedangkan urat leher sunnah sampai putus.

7. Berdoa agar kurbannya diterima oleh Allah SWT.

Baca Juga: Larang Pakai Kantong Plastik! Walikota Sukabumi Instruksikan Warga Bawa Wadah: Pembagian Daging Kurban

Daging kurban disunnahkan diberikan dalam keadaan masih mentah. Itulah sarat penyembelihan hewan kurban. Semoga bermanfaat.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Nu Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x