Pasca Pandemi Covid-19, PT Dasan Pan Pacifik Indonesia Terus Mempertahankan Usaha Garmentnya

- 18 Juli 2023, 08:56 WIB
Para buruh garment di PT Dasan PAN Pacific Indonesia  di Desa Bojonglongok, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi tengah beraktivitas usai wabah Pandemi Covid-19
Para buruh garment di PT Dasan PAN Pacific Indonesia di Desa Bojonglongok, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi tengah beraktivitas usai wabah Pandemi Covid-19 /Ahmad Rayadie/

 

Sehingga perang dikhawatirkan makin meluas dan dapat menganggu perekonomian negara-negara Eropa.

Padahal pangsa pasar dinegara-negara tersebut sangat menjanjikan dan menjadi sasaran untuk menjual hasil produksinya.

Namun seiring waktu ada beberapa pabrik di sektor usaha tersebut yang juga mampu melewatinya.

Mereka masih bertahan dan terus memproduksi hasil usahanya. Dan lebih membanggakan tidak melakukan pemutusan hubungan kerja alias PHK.

Baca Juga: INFO LOKER: Lowongan Kerja PT Sinarmas Sentra Cipta Juli 2023, Simak Link Pendaftaran Online

Padahal sebagian besar merupakan usaha padat karya yang banyak menyerap ribuan tenaga kerja. Terutama warga yang berada disekitar lokasi pabrik.

Salah satunya, PT Dasan PAN Pacific Indonesia. Pabrik yang berada di Desa Bojonglongok, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi tetap bertahan dan melakukan aktivitasnya.

Bahkan program PHK tidak diberlakukan disepanjang merebak kasus Covid-19 hingga perang Rusia dan Ukraina.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah