Cara Mudah Daftarkan BLT Banpres UMKM! Ikutilah Syarat di Bawah Ini, Dijamin Cair

- 21 November 2020, 08:33 WIB
Syarat dan Cara Daftar BLT UMKM dengan Mudah,Ikuti Kriteria di bawah ini Agar Penerima Banpres Cepat Cair
Syarat dan Cara Daftar BLT UMKM dengan Mudah,Ikuti Kriteria di bawah ini Agar Penerima Banpres Cepat Cair /Pixabay/Eko Anug/.*/Pixabay/Eko Anug

Pendaftar yang memenuhi syarat dan berhak mendapatkan bantuan ini akan mendapatkan SMS pemberitahuan dari bank penyalur.

Berikut contoh SMS yang dikirimkan BRI INFO kepada penerima bantuan ini:

"Nsb Yth ..., pemilik rek ....., Anda terdaftar sbg penerima Banpres Produktif, hub BRI terdekat utk verifikasi & pencairan

Pendaftar yang dinyatakan sebagai penerima akan mendapatkan informasi tentang statusnya, sedangkan pelaku UMKM yang diterima atau nomor eKTP terdaftar akan muncul notifikasi sebagai berikut:

Baca Juga: Gawat! Inilah Mengapa kalian Tidak Dapat BLT BPJS Ketenagkerjaan, Cek Persyaratan Permenker Disini

"Nomor eKTP terdaftar sebagai penerima BPUM an. ...... dengan nomor rekening ....... Untuk verifikasi dan pencairan hubungi Kantor BRI terdekat membawa eKTP".

Sedangkan pelaku UMKM yang namanya tidak terdaftar akan mendapatkan notifikasi sebagai berikut:

“Nomor eKTP tidak terdaftar sebagai penerima BPUM.”

Para penerima BLT Banpres UMKM bisa mencairkannya di bank penyalur.

Baca Juga: Alhamdullilah! 2 Juta Guru Honorer Dapat BLT Rp1,8 Juta, Himbara: Membantu Tugas Mulia

1. Memiliki kekayaan paling banyak Rp50 juta tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha

2. Memiliki penghasilan penjualan tahunan paling banyak Rp300 juta

3. Selain persyaratan di atas tidak boleh mendapatkan banpres Produktif usaha mikro.***

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: ANTARA kemenkopukm.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah