G20 EMPOWER Luncurkan Pedoman UMKM Perempuan Indonesia, Begini Tujuannya

- 18 Juni 2023, 06:53 WIB
Director & Chief Digital Transformation and Enterprise Business Officer XL Axiata sekaligus Chair G20 EMPOWER Indonesia, Yessie D. Yosetya dan Co-Chair G20 Empower Indonesia, Rinawati Prihatinigsih pada peluncuran pedoman UMKM perempuan Indonesia, yang digelar di Jakarta, Selasa (30/5).
Director & Chief Digital Transformation and Enterprise Business Officer XL Axiata sekaligus Chair G20 EMPOWER Indonesia, Yessie D. Yosetya dan Co-Chair G20 Empower Indonesia, Rinawati Prihatinigsih pada peluncuran pedoman UMKM perempuan Indonesia, yang digelar di Jakarta, Selasa (30/5). /FOTO ISTIMEWA

Bagaimana pedoman yang telah dibentuk ini dapat secara efektif digunakan sebagai alat pendukung untuk mencapai tujuan bersama.

Hadir sebagai panelis pada sesi ini antara lain Deputi Bidang Kewirausahaan Kementerian Koperasi dan UKM, Siti Azizah, Director & Chief Digital Transformation and Enterprise Business Officer XL Axiata sekaligus Chair G20 EMPOWER Presidensi Indonesia, Yessie D. Yosetya, CEO Kumpul, Faye Wongso, serta Chief Sustainability Officer at Asia Pulp & Paper, Elim Sritaba.***

Halaman:

Editor: Hanif Nasution


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x