Catat! CPNS Tidak Boleh Bertato Pada Saat Seleksi pada 2021, Ini Syaratnya

- 4 Februari 2021, 16:07 WIB
Ilustrasi/ pelaksanaan CPNS 2021 strasi rekrutmen CPNS 2021. Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo mengungkapkan
Ilustrasi/ pelaksanaan CPNS 2021 strasi rekrutmen CPNS 2021. Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo mengungkapkan /ANTARA/Fauzan

1. Berusia 18-35 tahun saat melamar

2. Tidak pernah dipenjara karena tindak pidana selama 2 tahun atau lebih

3. Tidak pernah diberhentikan sebagai PNS, prajurit TNI atau anggota Polri. Serta tidak pernah diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta

Baca Juga: Cegah Penyebaran Covid-19, Pemprov Jawa Tengah Luncurkan Gerakan Jateng di Rumah Aja

4. Bukan merupakan PNS, prajurit TNI dan anggota Polri

5. Bukan merupakan anggota partai, pengurus partai dan tidak terlibat dalam politik praktis. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan

6. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar

7. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh instansi pemerintah

8. Lulusan Perguruan Tinggi Dalam Negeri atau Perguruan Tinggi Luar Negeri dengan IPK minimal 2,75 untuk lulusan D3, 3,00 untuk S1 dan 3,20 untuk lulusan S2.

Baca Juga: Murah Terjangkau, Inilah Daftar Harga Smartphone Realme Terbaru , Ada HP Relame Narzo 20 Pro hanya 3 Jutaan!

Halaman:

Editor: Iing Nuryasin

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah