BMKG Ingatkan Warga Diseluruh Kota dan Kabupaten Jawa Barat Potensi Hujan Lebat Sejak Pagi dan Malam

- 15 Desember 2020, 09:45 WIB
BMKG
BMKG /PRIANGANTIMURNEWS/AGUS/ANTARA

 

MEDIA PAKUAN-BMKG merilis prakiraan cuaca di wilayah Jawa Barat, Selasa 15 Desember 2020

Pagi hari secara umum berawan.

Berpotensi hujan ringan di wilayah Sukabumi, Cianjur, Garut, Tasikmalaya, Sumedang, Ciamis, Bogor dan Banjar.

Siang dan Sore hari secara umum berpotensi hujan ringan.

Baca Juga: Waspada! Gempabumi Mangnitudo 5.4 Guncang Pulau Jawa, BMKG: Gempa tidak bepotensi Tsunami

Potensi hujan sedang hingga lebat di wilayah Garut, Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran, Cirebon, Indramayu, Bogor, Depok, Bekasi, Karawang, Subang, Sukabumi, Cianjur, Purwakarta, Bandung, Sumedang, Majalengka, Kuningan, Subang.

Malam hari  secara umum masih berpotensi hujan ringan.

Potensi hujan sedang hingga lebat di wilayah Bogor, Cianjur, Cirebon, Kuningan, Indramayu, Sukabumi.

Baca Juga: Waspada ! BMKG Prediksi Curah Hujan Tinggi Wilayah Jakotabek pada Sabtu Siang Nanti

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x