Makan Malam Bersama Pacar, Ini Resep Siomay Rebus Tanpa Ikan Enak dan Nikmat Makin Romatis; Wajib Coba Yuk!

- 19 Oktober 2023, 19:05 WIB
Resep Siomay rebus
Resep Siomay rebus /Instagram @banususanto
 
MEDIA PAKUAN - Siomal salah satu makanan Khas Bandung yang saat ini banyak digemari. Bahkan sudah bisa dinikmati dimanapun. Terutama saat kedatangan tamu spesial alias pacar 
 
Cara membuat siomay rebus tanpa ikan yang enak juga mudah lho, dengan bahan sayuran yang banyak ditemukan di sekitar kita sehingga bisa bikin sendiri gak pake repot udah jadi cemilan enak. 
 
Berikut resep, bahan dan cara membuat Siomay rebus tanpa ikan yang enak,
 
RESEP SIOMAY REBUS TANPA IKAN
 
 
Bahan-Bahan:
- 350 tepung terigu
- 300 tepung sagu
- daun bawang secukupnya (banyak lebih enak)
- 2sdt garam
- 1sdt kalbuk
- 1sdt lada bubuk
- 1btr telur
- 330-350ml air (sesuaikan aja, jadi tuang sedikit2 ya)
 
Bumbu halus:
- 2siung Bawmer
- 2siung bawput
 
Sayur Pelengkap:
- tahu putih rebus, atau tahu goreng
- kentang rebus
- telur rebus
- pare rebus
- kol rebus
 
 
Pelengkap:
- jeruk limau (harus ada ya ini)
- saus sambal & kecap manis
 
Cara membuat:
1.Panaskan kukusan, lapisi kukusan dengan daun pisang.
 
2.Campur semua adonan kecuali air. Aduk rata.
 
3.Tuang air sedikit demi sedikit sambil di uleni perlahan.
 
4.Ambil 1 sendok adonan lalu tempel pada sayuran rebus pelengkap nya, atau bisa juga di kukus sendiri adonan nya, sesuaikan selera saja yaa.
 
5.Kukus sampai matang siomay kurang lebih 20-35 menit.
 
Selamat mencoba. ***
 
 

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x