Benarkah? Minum Secangkir Kopi Mampu Cegah Depresi: Manfaat Apalagi Kesehatan Tubuh, Simak Artikel Ini

- 15 Agustus 2023, 19:55 WIB
 Ilustrasi segelas minum kopi hitam dapat cegah depresi?
Ilustrasi segelas minum kopi hitam dapat cegah depresi? /UNSLPLASH / Brent Ninaber/

MEDIA PAKUAN - Ada beberapa manfaat tersendiri dari mengonsumsi kopi. Hanya segelas minum kopi bisa  mencegah dari depresi pada otak kita.
 
Selain itu, tahukah kamu ternyata kopi hitam itu banyak mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan?
 
Yuk kita simak sama- sama mengenai manfaat dari kopi hitam.
 
 Ini manfaat dari kopi hitam :
 
1.Menjaga Fungsi Otak
 
 Salah satu manfaat kopi hitam adalah mencegah penurunan fungsi otak.
 
Kabarnya, kandungan dalam kopi bisa membantu menurunkan risiko Alzheimer hingga demensia. 
 

Melansir dari Journal of Alzheimer’s Disease, mengonsumsi kopi sebanyak tiga hingga lima cangkir bisa menurunkan risiko penyakit ini.

Namun, tentunya kamu juga perlu menerapkan kebiasaan sehat lainnya yang bisa mengoptimalkan kesehatan otak.

Kandungan kopi hitam bisa memperat penurunan fungsi otak akibat pertambahan.

2.Mencegah Diabeteso

Konsumsi kopi hitam dapat membantu menurunkan risiko penyakit diabetes tipe 2.

Sebab, kafein meningkatkan sensitivitas tubuh terhadap insulin.

Baca Juga: Rating Tertinggi, Drakor Behind Your Touch, Dibintangi Suho EXO: Disetiap Episode Merangkak Naik

3.Mencegah Depresi

Sebuah penelitian yang terdapat dalam jurnal Nutrients, mengatakan bahwa kelompok yang mengonsumsi empat cangkir kopi setiap hari, memiliki angka depresi lebih rendah daripada kelompok yang mengonsumsi satu cangkir.

Halaman:

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x