Niat Puasa Sunnah Bulan Sya'ban, Keutamaan dan Fadilah yang Luar Biasa, Jangan Lewatkan!

- 6 Maret 2022, 17:43 WIB
Niat Puasa Sunnah Bulan Sya'ban, Keutamaan dan Fadilah yang Luar Biasa, Jangan Lewatkan!
Niat Puasa Sunnah Bulan Sya'ban, Keutamaan dan Fadilah yang Luar Biasa, Jangan Lewatkan! /pixabay.com/mohamed_hassan

Kita bisa mengawali puasa sunah Syaban, sejak tanggal 1 syaban sampai tanggal 15 syaban, sedangkan tanggal 16 Syaban sampai dengan berakhirnya bulan Syaban dalam salah satu riwayat hadis disebutkan bahwa berpuasa diakhir bulan Syaban merupakan larangan Rasulullah SAW, kecuali bagi orang yang sudah terbiasa berpuasa senin kamis.

Baca Juga: Coach Sudirman Tidak Gentar Menghadapi Sang Pemuncak Klasemen Bali United

Hal ini sebagaimana dalam salah satu riwayat hadis Rosulullah bersabda:

"jika telah tersisa separuh bulan Sya'ban maka janganlah kalian berpuasa." ( HR. Abu Dawud dan Tirmidi).

Niat puasa Syaban jika kita niatkan pada malam harinya:

" Nawaitu shauma ghadin 'an ada'i sunati Sya'bana lilahi ta'ala. Artinya aku niat puasa sunah sya'ban esok hari karena Allah ta'ala".

Namun, jika dimalam harinya lupa tidak sempat melapalkan niat, boleh menyusul pelafalan niatnya pada pagi harinya, berikut ini pelafalan nuat puasa Sya'ban dipagi hari:

" Nawaitu shamal hadzal yaumi 'an ada'i sunati Sya'bana lillahi ta'ala," Artinya aku bernuat puasa sunah Sya'ban hari ini karena Allah SWT".

Wallahu'alam.***

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah