Tips Menggoreng Kacang Bawang! Bikin Renyah, Gurih, Cantik, hingga Minim Minyak Menempel

- 27 Januari 2022, 20:25 WIB
Tips membuat kacang bawang  jadinrenyah, dan gurih
Tips membuat kacang bawang jadinrenyah, dan gurih /Tangkap layar YouTube.com/Indoculinaire Hunter

- Santan kental 250 cc

- Minyak goreng secukupnya

- Air 2 liter

- Garam (sesuai selera)

Baca Juga: Aneh! Jamaah Umroh ini Banyak Melihat Anjing di Tanah Suci, Ko Bisa Apa yang Terjadi? Berikut Kisahnya

Cara membuat:

1. Iris tipis sebagian bawang putih, dan sebagian lagi di geprek untuk perebusan.

2. Rajang halus daun jeruk sebagian, sebagian lagi untuk perebusan bawang.

3. Bilas kacang dengan air mengalir, sebentar saja tidak perlu terlalu lama. Kemudian tiriskan.

4. Selanjutnya, masukan air, lalu tambahkan bawang geprek, daun jeruk, dan santan kedalam wajan.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: YouTube Indoculinaire Hunter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x