Mengapa 10 November Ditetapkan Hari Pahlawan? Inilah Sejumlah Peristiwa Sejarah Perlu Disimak

- 8 November 2021, 14:46 WIB
Hari Pahlawan jatuh pada tanggal 10 November 2021,  Ini penjelasannya.
Hari Pahlawan jatuh pada tanggal 10 November 2021, Ini penjelasannya. /ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho

Kericuhan bermula saat Ploegman mengeluarkan pistol dan terjadi perkelahian, hingga mengakibatkan Ploegman tewas dicekik oleh Sidik hingga berakhir ricuh.

Saat itulah Hariyono dan Koesno Wibowo berhasil merobek bagian biru bendera Belanda sehingga bendera menjadi Merah Putih.

Baca Juga: Lirik Rudal Iron Done Israel, Aljazair Sindir Maroko Sebagai Pembunuh yang Pengecut

Kemudian pada 29 Oktober, pihak Indonesia dan Inggris sepakat menandatangani gencatan senjata

Namun, pada 30 Oktober 1945 kedua pihak bentrok dan menyebabkan Brigadir Jenderal Mallaby, pimpinan tentara Inggris, tewas tertembak hingga mobil yang ditumpanginya diledakan oleh milisi.

Mallaby digantikan oleh Mayor Jenderal Robert Mansergh yang kemudian mengeluarkan ultimatum.

Ultimatum itu berisi perintah bahwa semua pimpinan dan orang Indonesia bersenjata harus melapor serta meletakkan senjatanya di tempat yang ditentukan.

Baca Juga: Usai Penembakan Dua Orang Kru Film hingga Tewas, Aktor Alec Baldwin Depresi Berat

Tak hanya itu, mereka pun meminta orang Indonesia menyerahkan diri dengan mengangkat tangan di atas dengan batas ultimatum pada pukul 06.00, 10 November 1945.

Ultimatum tersebut membuat rakyat Surabaya marah hingga terjadi pertempuran 10 November.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x