Mengapa 10 November Ditetapkan Hari Pahlawan? Inilah Sejumlah Peristiwa Sejarah Perlu Disimak

- 8 November 2021, 14:46 WIB
Hari Pahlawan jatuh pada tanggal 10 November 2021,  Ini penjelasannya.
Hari Pahlawan jatuh pada tanggal 10 November 2021, Ini penjelasannya. /ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho

Kekuatan sekutu saat itu sekira 15.000 pasukan, hingga sekira 6000 rakyat Indonesia gugur pada pertempuran 10 November di Surabaya.

Perang antar kedua kubu berlangsung sekitar tiga minggu. Tokoh perjuangan yang menggerakkan rakyat Surabaya antara lain Sutomo, K.H. Hasyim Asyari, dan Wahab Hasbullah.

Baca Juga: TKW Hongkong Ungkap Sering Tidur dengan Majikanya, Begini Posisinya

Meskipun kalah dan kehilangan anggota dan persenjataan, pertempuran yang dilancarkan pasukan Republik Indonesia membangkitkan semangat bangsa Indonesia.

Pertempuran di Surabaya memotivasi untuk memperjuangkan kemerdekaannya dan menarik perhatian internasional.

Itulah mengapa tanggal 10 November dijadikan sebagai Hari Pahlawan, karena pada hari tersebut segenap bangsa Indonesia yang diwakili para pahlawan berjuang dan bertempur demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia.***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x