Khasiat Ramuan Bawang Putih dan Madu Bisa Mengobati Asma dan Sesak Nafas, Bisa Dicoba Sekarang

- 24 Juli 2021, 19:49 WIB
Khasiat bawang putih direndam madu
Khasiat bawang putih direndam madu /Yosep taryawan/

Sementara penggunaan madu sendiri ini, untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita.

Berikut cara membuat ramaun herbal alami dari bawang putih dan madu.

Pertama kita siapkan sekitar 4 sampai 5 siung bawang putih yang masih segar lalu kita potong-potong menjadi 3 bagian.

Untuk potongannya tidak terlalu tipis atau tidak terlalu besar.

Baca Juga: Atlet Angkat Besi Asal Jawa Barat Windy Cantika Peroleh Medali Pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020

Setelah itu, masukkan ke dalam mangkuk yang berisi madu sekitar 10 sendok makan.

Kemudian aduk kedua bahan ini sampai tercampur.

Setelah tercampur kemudian simpan di dalam lemari es selama satu hari.

Untuk cara mengonsumsinya, anda bisa konsumsi setiap pagi hari setelah bangun tidur.

Baca Juga: Kesehatan Ustadz Yusuf Mansur Kian Membaik, Setelah Transfusi Darah Ketiga dari Seorang Penghafal Qur'an

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah