Inilah Mahluk Pocong Kepercayaan yang Ada di Negara Muslim Malaysia

- 5 Juli 2021, 12:30 WIB
Potret anak perempuan yang suka tidur ditemani boneka pocong.
Potret anak perempuan yang suka tidur ditemani boneka pocong. /Twitter/@Updatext

Kepercayaan ini pun di Indonesia tidak merata di di seluruh pelosok negeri, hanya berkembang di daerah Jawa dan Sumatra.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3? Ternyata Tidak Semua Pekerja Dapat BSU Subsidi Gaji Rp1,2 Juta

Karena pada dasarnya beberapa tempat tersebut yang memiliki populasi muslim terbanyak.

Walaupun pocong ini ada karena mengikuti pemakaman tradisi Muslim, tapi umat beragama lain pun ternyata ada yang mempercayai eksistensi dari sosok ini.

Namun walaupun pocong dipercayai sebagai hantu yang meminta tolong karena tali pocongnya tidak dilepas.

Sebagian masyarakat percaya bahwa pocong bukanlah jelmaan arwah manusia yang penasaran dan meminta tolong, melainkan hanya jelmaan makhluk halus yang ingin menakut nakuti manusia.

Beberapa bahkan ada yang bilang bahwa pocong ini hanya makhluk halus yang ingin menyesatkan.***

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x