Inilah Sosok Ferdy Sambo, Tangani Kasus Besar hingga Runtuhnya Tersandung Kasus Pembunuhan

- 11 Agustus 2022, 12:28 WIB
Inilah Sosok Ferdy Sambo, Tangani Kasus Besar hingga Runtuhnya Tersandung Kasus Pembunuhan
Inilah Sosok Ferdy Sambo, Tangani Kasus Besar hingga Runtuhnya Tersandung Kasus Pembunuhan /Kolase: Antara/

4. Pengungkapan 1.2 Ton Sabu

Pada April 2021, Mabes Polri mengungkap kasus narkoba terbesar dengan menemukan sabu seberat 2.5 ton jaringan Timur Tengah.

Mabes Polri melakukan pengungkapan itu dengan melibatkan Satgas Khusus (Satgasus) Merah Putih dan Direktorat IV/Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri.

Tim itu dipimpin oleh Ferdy Sambo, Irjen Fadil Imran, dan Irjen Nico Afinta selaku Kasatgas. Ferdy Sambo saat itu masih mengisi posisi sebagai Dirtipidum Bareskrim Polri.

Satgasus Merah Putih berhasil mengungkap jaringan 1,2 ton sabu yang dikendalikan oleh WN Nigeria Onkonkwo Nonso Kingsley alias KMK.

Usai pengungkapan itu, Ferdy Sambo diangkat menjadi Kasatgas Merah Putih pada 20 Mei 2022 melalui Sprin/1246/V/HUK.6.6/2020.

Baca Juga: Jangan Ketinggalan, Inilah Jadwal Babak Final AFF U-16 Boys Championship 2022 Indonesia vs Vietnam

5. Kebakaran Kejaksaan Agung

Dalam peristiwa kebakaran Gedung Kejaksaan Agung pada 22 Agustus 2020, Ferdy Sambo memimpin pengungkapan kasus tersebut.

Saat itu Ferdy Sambo menjabat Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Polri. Kasus ini menjadi sorotan karena menyangkut dengan bertepatannya penanganan kasus Djoko Tjandra yang melibatkan jaksa Pinangki Sirna Malasari.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x