Mantan Kabareskrim Polri Susno Duadji Ubah Profesi jadi Petani, Netizen Antusias Sebut Menginspirasi

- 8 Juni 2022, 12:24 WIB
Tangkapan layar foto Susno Duadji saat berada di perkebunan tomatnya
Tangkapan layar foto Susno Duadji saat berada di perkebunan tomatnya /Instagram @susno_duadji

MEDIA PAKUAN - Mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Polri (Kabareskrim Polri), Susno Duadji kini telah berubah profesi menjadi petani.

Susno Duadji seringkali membagikan kegiatannya melalui akun Instagram, saat bertani di kebun miliknya.

Netizen yang melihat kegiatannya pun nampak antusias hingga menyebut, Susno Duadji sangat menginspirasi.

Baca Juga: Manis! Sabrina Chairunnisa Ungkap Perlakuan Deddy Corbuzier, Sebabkan Dirinya Mau Dinikahi Sang Mentalis

Susno Duadji sendiri pernah menjabat sebagai Kabareskrim Polri pada 24 Oktober 2008 hingga 24 November 2009 lalu.

Sebelumnya, ia juga pernah menjabat sebagai Wakil Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dan Kapolda Jawa Barat.

Namun saat ini Susno Duadji diketahui beralih profesi menjadi seorang petani.

Baca Juga: Cek Kesehatan Berdasarkan Ramalan 12 Zodiak Hari Ini: Virgo Mengalami Kebingungan yang Tidak Diinginkan

Berbagai kegiatan saat bertani pun seringkali dibagikan olehnya melalui akun Instagram.

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Instagram @susno_duadji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x