Tidak Perlu ke Bengkel: Tips Perbaiki Setang Motor Goyang Begini Caranya

- 9 Mei 2024, 20:50 WIB
Tidak Perlu ke Bengkel: Tips Perbaiki Setang Motor Goyang  Begini Caranya
Tidak Perlu ke Bengkel: Tips Perbaiki Setang Motor Goyang Begini Caranya // Hasan Sardar @ Pixsel/

MEDIA PAKUAN - Sepeda motor yang nyaman dikendarai bukan soal jok yang lebar, tetapi juga kondisi setang yang seharusnya seimbang dan stabil.

Kondisi setang dipengaruhi oleh banyak bagian. Apabila ada salah satu bagiannya yang rusak, maka setang motor bisa goyang.

Ada beberapa penyebab dan cara memperbaiki setang motor goyang yang bisa dilakukan. Mengutip laman resmi Suzuki, Kamis (9/4/2024), ada sejumlah penyebab yang dapat membuat setang sepeda motor goyang.

Tips memperbaiki stang motor goyang.Memperbaiki stang motor yang goyang adalah langkah penting untuk menjaga keselamatan berkendara.

Berikut adalah sembilan tips untuk memperbaiki stang motor yang goyang.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru PT Suzuki Indonesia Motor pada Mei 2024, Inilah Persyaratan yang Perlu Disiapkan

1.Periksa penyangga stang.Pastikan penyangga stang atau dudukan stang dalam kondisi baik dan tidak kendur atau rusak.

2.Periksa bearing mati.Periksa kondisi bearing stang, pastikan tidak ada kerusakan atau keausan yang dapat menyebabkan stang goyang.

3.Periksa konektor dan baut.Periksa semua konektor dan baut yang menghubungkan stang ke motor, pastikan semua baut terpasang dengan benar dan tidak kendur.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah