Gerakan DOB! Didukung Penuh Komite I DPD RI, Nasib Sukabumi Utara, Garut Selatan dan Bogor Barat Tidak Jelas

- 10 April 2021, 14:53 WIB
Sejak beberapa tahun terakhir ini P3KSM mewnjadi lembaga masyarakat yang fokus usulkan pemekaran wilayah.
Sejak beberapa tahun terakhir ini P3KSM mewnjadi lembaga masyarakat yang fokus usulkan pemekaran wilayah. /Toni Kamajaya /

MEDIA PAKUAN - Gerakan pembentukan Daerah Otonom Baru (DOB)alias pemekaran mendapatkan dukungan penuh dari Komite I DPD RI.

Hal tersebut, disampaikan langsung oleh Fernando Sinaga selaku Wakil Ketua Komite I DPD RI di Jakarta Sabtu 10 April 2021.

Dalam keterangan yang ia sampaika hal - hal yang berkaitan dengan DPD RI menggelar Rapat Paripurna yang ke–10.

Ia menjelaskan komitmennya itu ketika Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) menggelar Rapat Paripurna ke–10, di Jakarta Sabtu 10 April 2021.

Baca Juga: Harga Jengkol di Kota Sukabumi Hampir Setara Harga Daging, Ada Apa?

Baca Juga: YouTuber Kini Kena Pajak, Namun Ada Cara Alternatif Agar Penghasilan Adsense Tak Dipotong 24 Persen

Baca Juga: Korban Keganasan KKB di Papua, 2 Orang Guru Meninggal Ditembak

Menurut Fernando, penataan daerah khususnya pemekaran daerah merupakan pilihan kebijakan yang rasional dan objektif

Apalagi kebijakan tersebut, kata dia dapat  membuka ruang kreasi inovasi bagi daerah guna mengedepankan dan mendekatkan pelayanan publik pada masyarakat.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x