Mensos Risma Datangi Lokasi Gempa Majene Sulbar, Ini Kondisi Terkininya Tercatat 637 Orang Luka-luka

- 15 Januari 2021, 16:09 WIB
Warga mengamati Gedung Kantor Gubernur Sulawesi Barat yang rusak akibat gempa bumi,  di Mamuju, Sulawesi Barat, Jumat (15/1/2021). Petugas BPBD SUlawesi Barat masih mendata jumlah kerusakan dan korban akibat gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 tersebut.
Warga mengamati Gedung Kantor Gubernur Sulawesi Barat yang rusak akibat gempa bumi, di Mamuju, Sulawesi Barat, Jumat (15/1/2021). Petugas BPBD SUlawesi Barat masih mendata jumlah kerusakan dan korban akibat gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 tersebut. /ANTARA FOTO/AKBAR TADO

MEDIA PAKUAN - Kabupaten Majene Provinsi Sulawesi diguncang gempa bumi dengan kuakatan 6,2 magnitudo.

Gempa yang terjadi pada Jum'at dini hari, 15 Januari 2021 sekitar pukul 02.30 WITA tersebut menimbulkan korban jiwa dan kerugian yang sangat besar.

Baca Juga: Serba-serbi Obat Alami, Amankah Mengkomsusi Gingseng Secara rutin ?

Delam orang tewas dalam kejadian tersebut, dan setidaknya lebih dari 600 orang luka-luka akibat tertimpa bangunan yang ambruk diguncang gempa.

Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Raditya Jati megatakan, hingga siang ini tercatat 637 orang warga mengalami luka-luka.

"Atas kejadian ini delapan orang meninggal dunia, 637 orang mengalami luka-luka, dan 15.000 orang lainnya diungsikan ketempat yang lebih aman." ungkapnya Seperti dilansir dari Pikiran Rakyat.

Baca Juga: Berani Coba ! Inilah 6 Manfaat Gingseng Jepang untuk kesehatan seksual pria

Selain mengalami memakan korban jiwa, gempa tersebut juga mengakibatkan kerusakan yang cukup berat pada kantor Gubernur Sulawesi Barat .

Selain itu, berdasarkan informasi yang diterima dari BPBD Kabupaten Majene, satu Hotel, beberapa minimarket, satu unit puskesmas, dan 300 rumah juga rusak berat.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x