Kunjungan Jokowi Ke Jepang, PM Jepang Singgung Soal Kematian Shinzo Abe

- 27 Juli 2022, 14:55 WIB
Presiden Jokowi kunjungi Jepang dan bertemu PM Kishida.
Presiden Jokowi kunjungi Jepang dan bertemu PM Kishida. / Instagram @jokowi. /

Setelah Xi Jinping, PM Jepang Juga Girang Didatangi Jokowi : Singgung Soal Kematian Shinzo Abe

MEDIA PAKUAN - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melanjutkan kunjungan kenegaraannya ke Jepang.

Jokowi beserta tiba di Jepang dan langsung mendapat sambutan hangat dari jajaran pemerintahan Jepang.

Usai dari China bertemu dengan Presiden Xi Jinping, Jokowi kali ini melakukan pertemuan dengan Perdana Menteri Jepang, Kishida Fumio, di Kantor PM Jepang, di Tokyo, Rabu pagi 27 Juli 2022 waktu setempat.

Baca Juga: Upaya Melawan Ketegas Cina di Indo-Pasifik. 3 Negara Adikuasa Latihan Militer di Indonesia

Dalam upacara resmi penyambutan kedatangan Jokowi, diperdengarkan lagu kebangsaan dari kedua negara.

Serangkaian upacara penyambutan telah dilakukan pemerintah Jepang, kemudian dilanjutkan dengan pertemuan kedua negara yakni Indonesia dan Jepang.

"Selamat datang di Jepang, saya sangat mengapresiasi kedatangan Presiden Jokowi sebagai ketua G20. Terima kasih juga atas sambutan hangatnya saat saya ke Indonesia akhir April lalu," kata Perdana Menteri Jepang, Kishida Fumio dalam sambutan pengantarnya.

Baca Juga: Neter Heran! Citayam Fashion Week Di Blokade, Pemprov DKI Beri Penjelasan

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x