9 dari 10 WNA Ingin Menetap di Korea Selatan, Salah Satunya Indionesia, Ini Alasannya

- 23 Desember 2021, 15:59 WIB
9 dari 10 WNA Ingin Menetap di Korea Selatan, Salah Satunya Indionesia, Ini Alasannya
9 dari 10 WNA Ingin Menetap di Korea Selatan, Salah Satunya Indionesia, Ini Alasannya /Ilustrasi Pixabay/

MEDIA PAKUAN - Bekerja di Korea merupakan keinginan semua orang Indonesia, apalagi bagi para anak remaja.

Meskipun dikatakan mereka bekerja di sana, mereka tetap merasa Korea adalah tempat terbaik untuk ditinggali.

Jumlah warga negara asing yang dipekerjakan adalah 855.300, naik sekitar 7.000 dari tahun lalu.

Baca Juga: Hanya 5 Menit! Atasi Sakit Flu Mudah, Murah, dan Enak: Caranya?

Ini menandakan peningkatan yang sangat cepat sejak 2018, ketika jumlah warga negara asing yang dipekerjakan mencapai 884.300.

Apa saja faktor penyebab orang berpikir bekerja di Korea itu merupakan tempat terbaik bagi mereka. Berikut Alasannya.

1.Gaji buruh di Korea bisa sampai 23,5 juta rupiah. Berbanding terbalik dengan gaji buruh di Indonesia.

Baca Juga: Prediksi China tentang adanya kenaikan kasus Covid-19 pasca Olimpade Beijing

2.Lapang pekerjaan lebih luas, tidak sulit mendapatkan pekerjaan di Korea.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Korea Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x