Sudan Telah Menangkap 21 Pejabat Militer Diduga Lakukan Kudeta

- 22 September 2021, 13:16 WIB
Personel Bhayangkara Polda Banten yang menjalankan misi perdamaian di Sudan bersama warga setempat.
Personel Bhayangkara Polda Banten yang menjalankan misi perdamaian di Sudan bersama warga setempat. /Dok. Bidang Humas Polda Banten

MEDIA PAKUAN - Dewan Pertahanan dan Kemananan Sudan mengumumkan penangkapan Mayjen Abdul-Baqi Hassan Osman, dalang dibalik upaya kudeta yang gagal .

Tak hanya itu, Pemerintah Sudan telah menangkap 21 pejabat militer dari sisa-sisa rezim terdahulu. Terkait upaya kudeta tersebut, pada Selasa, 21 September 2021.

Militer Sudan mengatakan telah mendapatkan kembali kendali atas semua lokasi yang telah sempat dikuasai para pelaku kudeta.

Baca Juga: Lucinta Luna Pamer Kehamilan yang Semakin Membesar, Banyak Artis Beri Komentar

Sementara itu, Dewan menggelar rapat darurat yang dipimpin Ketua Dewan Kedaulatan Sudan. Abdel Fattah Al-Burhan, untuk membahas situasi keamanan di Sudan usai terjadinya percobaan kudeta.

"Penyelidikan awal mengindikasi bahwa upaya kudeta bertujuan untuk merebut kekuasaan dan mengacaukan masa transisi saat ini," ujar Yassin Ibrahim.

Perdana Menteri Sudan Abdalla Hamdok mengatakan upaya kudeta itu dirancang oleh orang-orang dari dalaam daan luar militer.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x