Halalkan Segala Cara, Arab Saudi Gagalkan Selundupan Barang Haram dalam Buah Delima

- 24 April 2021, 09:46 WIB
Halalkan Segala Cara, Arab Saudi Gagalkan Selundupan Barang Haram dalam Buah Delima
Halalkan Segala Cara, Arab Saudi Gagalkan Selundupan Barang Haram dalam Buah Delima /Sumber: Pixabay / Steve Buissinne /

MEDIA PAKUAN - Dalam sebuah paket delima yang diimpor dari Lebanon ke Arab Saudi, ditemukan barang haram atau narkoba berjenis pil Captagon.

Penyelundupan narkoba berjenis pil Captagon itu berhasil digagalkan oleh bea cukai Arab Saudi.

Usai kejadian tersebut, kini Arab Saudi melarang untuk impor buah dari Lebanon lagi.

Maka dari itu, pejabat Lebanon akan secepatnya mengatasi masalah tersebut dengan melawan pada penyelundup narkoba.

Baca Juga: Ingin Dapat BLT UMKM RP1,2 Juta? Cek Nama Anda di eform.bri.co.id

Baca Juga: Wow! Mapolres Sukabumi Kota Tidak hanya Berikan Sanksi tapi Bagikan Helm Gratis Kepala Pengendara Lalai

Dikutip Media Pakuan dari Reuters pada Sabtu, 24 April 2021, Menteri Pertanian Lebanon Abbas Mortada menganggap masalah ini sudah sangat serius.

Sementara itu, untuk menanggulangi penyelundupan terjadi lagi, pemerintahan Raja Salman tidak akan lagi impor buah atau sayur dari negara lain.

Disisi lain, Arab juga memberikan keringanan kepada Lebanon, mereka akan mencabut larangan tersebut sampai Beirut buktikan tidak ada lagi penyelundupan narkoba.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah