Hujan Deras Guyur India, Picu Banjir Bandang Rendam Rumah dan Tewaskan Ratusan Warga

26 Juli 2021, 20:03 WIB
Ilustrasi banjir, /Instagram/@michael_pro

MEDIA PAKUAN – Negara india bagian barat Maharashtra, Goa, Kartanaka, dan Telangana di selatan adalah yang paling terkena dampak hujan deras

Tidak hanya membanjiri tanah pertanian seluas ribuan hektar. Tapi menyebabkan pemukiman terendam banjir bandang.

Bahkan telah menyebabkan ratusan warga terseret banjir bandang yang menyebabkan longsor.

Baca Juga: 21 Gejala Kemungkinkan Anda Terinfeksi Virus Covid-19, Segera Lakukan Tes Secepatnya!

Tim penyelamat di India pada hari Senin ini mulai mengevakuasi korban dengan menggali tanah dan puing-puing bangunan.

Mereka telah menemukan lebih dari 60 orang tewas akibat guyuran hujan yang deras selama empat hari berturut-turut.

Akibat dampak hujan deras yang mengguyur wilayah India yang selama empat hari berturut-turut pemerintah.

Baca Juga: Viral Video Modus Penipuan Uang Rp2000 Dicat Jadi Rp20.000: Harus Lebih Seksama Lihat Uang Lembaran

Pemerintah berinisiatif mengungsikan warga yang selamat lebih dari 230.000 orang ke tempat yang lebih aman dari potensi longsor.

Daerah Maharasthra terdapat 149 orang tewas akibat dampak dari longsor dan kecelakaan akibat hujan deras.

Sementara 64 orang lainnya masih dinyatakan hilang, ujar pemerintah setempat.

Baca Juga: TKW Indonesia Ogah Pulang ke Indonesia Meski Sudah 15 Tahun Tinggal di Arab Saudi, Ini Alasannya

“Kami selalu berusaha keras untuk menyelamatkan orang-orang yang terperangkap di bawah puing bangunan yang terkena dampak longsor di Raigad dan Satara,"kata seorang pejabat.

Dia mengatakan akan tetapi tidak menjamin dengan evakuasi ini mengangkat orang-orang dengan keadaan selamat.

"Rata-rata korban longsor ini mereka terjebak selama lebih dari tiga hari,"katanya.

Baca Juga: Momiji Nishiya Gadis 13 Tahun, Pemegang Medali Emas Olimpiade Tokyo Termuda Sepanjang Masa

Pekan ini pantai barat akan diguyur hujan yang akan tetapi intensitas hujannya rendah dibanding pekan lalu.

Pekan lalu pantai barat India curah hujannya hingga 594 milimeter atau 23 inchi selama 24 jam.

"Hal ini pemerintah dan pihak berwenang mengevakuasi orang-orang didaerah rentan bencana saat akan melepaskan air dari bendungan yang berpotensi meluap,"katanya.

 

Editor: Ahmad R

Sumber: Antara

Tags

Terkini

Terpopuler