Jadi Menu Takjil Favorit! Berikut Resep Kolak Biji Salak Manis, Enak dan Kenyal, Wajib Kalian Coba

- 13 April 2023, 10:00 WIB
Kolak biji salak, rekomendasi hidangan populer saat Ramadhan
Kolak biji salak, rekomendasi hidangan populer saat Ramadhan /Freepik/freepik

2. Bahan ubi:
Campur ubi yang sudah di haluskan dan garam, masukkan tapioka atau sagu bertahap, sambil di aduk hingga adonan bisa di pulung, bentuk bulat.

Baca Juga: Daftar 4 Tim yang Berhasil Lolos Ke Babak Semifinal AFC Beach Soccer Asian Cup Thailand 2023

3. Didihkan air banyak dalam panci dan rebus adonan biji salak hingga mengapung dan matang. Angkat masukkan ke dalam air dingin. Lakukan sampai adonan biji salak habis.
Setelah biji salak dingin, saring, lalu masukkan ke dalam kuah (gula merah)

4. Masak bahan saus santan hingga mendidih, matikan api.

5. Sajikan biji salak dengan saus santan.

 

Baca Juga: Ketahuilah Hal Ini! Berikut 7 Kriteria Ini Berhak Cairkan Bansos PKH 2023, Simak Daftarnya

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah