PKH Siap Cair di Tahun 2023 Mendatang, Simak Daftar Kategori Lengkap dengan Nominal Bantuan

- 27 Desember 2022, 14:00 WIB
PKH akan dicairkan kembali pada 2023 mendatang kepada masyarakat yang berhak mendapatkannya
PKH akan dicairkan kembali pada 2023 mendatang kepada masyarakat yang berhak mendapatkannya /Pexels/

• Lansia mendapatkan Rp2,4 juta.

• Penyandang disabilitas berat mendapatkan Rp2,4 juta.

• Siswa SD mendapatkan Rp900.000.

• Siswa SMP mendapatkan Rp1,5 juta.

• Siswa SMA mendapatkan Rp2 juta.

Baca Juga: Ini Syarat dan Cara Daftar Bansos PKH 2023 Secara Online di Aplikasi Cek Bansos

Berdasarkan penjelasan Sri Mulyani dana yang akan disalurkan dengan sebesar Rp28,3 triliun dengan 10 juta masyarakat penerima bantuan.

Namun tidak semua bisa untuk mendapatkan bantuan PKH ini, dikarenakan harus memenuhi persyaratan terlebih dahulu simak sebagai berikut.

• Warga Negara Indonesia atau WNI dibuktikan dengan kepemilikan NIK KTP.

• Bukan ASN, PNS, TNI, atau Polri.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah