Rangginang Enak dan Gurih Renyah Ikan Tenggiri ala Rumahan jadi Makanan Khas Lebaran

- 6 Mei 2021, 15:36 WIB
Penganan ranginang, pengananan legendaris yang masih bertahan dan lestari. (ANTARA/Syarif Abdullah)
Penganan ranginang, pengananan legendaris yang masih bertahan dan lestari. (ANTARA/Syarif Abdullah) /

"Kalau sudah tercium wangi, beras sudah terlihat mengembang, angkat lalu kukus kembali hingga matang."ucapnya.

selanjutnya kata ibu yang tidak mau disebutkan namanya, beras yang sudah matang menjadi nasi, angkat lalu dicetak menggunakan cetakan dari bambu berbentuk lingkaran.

"Ketika sudah matang kukusannya angkat dan cetak ketika masih hangat,"ujarnya.

kemudian jemur hingga kering, rangginang rasa ikan tenggiri siap untuk di goreng.***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah