Bocoran Formasi dan Syarat Ikut Seleksi CPNS 2021, Ternyata! Hanya untuk Guru Honorer dengan Kriteria Ini

- 5 Maret 2021, 10:10 WIB
ILUSTRASI. Kemenpan RB menyediakan 189 Ribu kursi CPNS pemerintah daerah se Indonesia di tahun 2021
ILUSTRASI. Kemenpan RB menyediakan 189 Ribu kursi CPNS pemerintah daerah se Indonesia di tahun 2021 //Antara Foto./Syifa Yulinnas

Baca Juga: BST Bansos Kemensos Rp300 Ribu Cair lagi Maret 2021, Peserta KPM yang Terdata di DTKS Sudah Pasti Dapat

Berikut inilah berkas dokumen yang wajib dilampirkan pada seleksi CPNS 2021.

1. Swafoto latar belakang merah dengan pakaian sopan dan rapi

2. File scan ijazah pendidikan asli yang digunakan untuk melamar formasi CPNS

Baca Juga: Ketauilah Skema Program Kartu Prakerja Gelombang 13 Rp3,5 Juta Maret 2021, Simak Keterangannya Berikut Ini

3. File scan transkrip nilai asli

4. File scan surat pernyataan lima poin dan surat pernyataan yang dipersyaratkan oleh instansi yang digabung menjadi 1 file

Jangan lupa dibubuhi materai serta ditandatangani oleh peserta seleksi CPNS

Baca Juga: Berpotensi Tsunami 10 Kaki, Selandia Baru Diguncang Gempa 8,1 SR

5. File scan surat keterangan catatan kepolisian (SKCK) yang masih berlaku pada saat melamar

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah