Jangan Sampai Salah! Berikut Tata Cara Menyembelih Hewan Qurban Yang Baik dan Benar

- 27 Juni 2023, 17:08 WIB
10 cara melakukan penyembelihan hewan qurban yang baik dan benar
10 cara melakukan penyembelihan hewan qurban yang baik dan benar /peternakan.kaltimprov.go.id

 

9. Pastikan pisau berada di bagian kerongkongan, tenggorokan, atau dua urat leher dan semua itu telah terpotong dengan pasti.

10. Tidak di bolehkan mematahkan leher sebelum hewan tersebut benar-benar mati.

Demikianlah tata cara penyembelihan hewan qurban saat hari raya idul adha dan pastikan sudah sesuai dengan syariat yang telah di tentukan.

Karena qurban ini menjadi sebuah ibadah, tentunya si pemilik menginginkan qurban nya sesuai dengan syariat agar bisa menjadi amal kelak di akhirat nanti.***

Halaman:

Editor: Muhtarudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah