5 Manfaat Wortel Bagi Kesehatan Tubuh, Terbukti Secara Klinis: Simak Artikel Ini?

- 12 Juni 2023, 10:55 WIB
Khasiat wortel untuk kesehatan tubuh
Khasiat wortel untuk kesehatan tubuh /facebook alvida

MEDIA PAKUAN - Berikut ini adalah 5 manfaat wortel untuk kesehatan tubuh yang terbukti klinis.

Salah satu manfaat wortel untuk kesehatan yang banyak diketahui di antaranya baik untuk mata.
 
Namun, selain itu manfaat wortel untuk kesehatan tubuh lainnya juga tidak perlu diragukan.
 

 

 
Baca Juga: Mudah! Segera Cek Daftar Nama Penerima BPNT 2023 di Link cekbansos.kemensos.go.id

Kandungan nutrisi yang terkandung dalam wortel di antaranya seperti serat, karbohidrat, protein, kalsium, kalium, vitamin A, vitamin K, vitamin C dan masih banyak lagi.

Lalu apa saja manfaat wortel untuk kesehatan tubuh?
 
Berikut beberapa manfaat wortel untuk kesehatan yang penting diketahui:

1. Meningkatkan Imunitas

Wortel termasuk sayuran yang kaya akan nutrisi seperti vitamin A dan vitamin C yang efektif meningkatkan imunitas tubuh.
 
 
Selain itu, wortel juga baik untuk kesehatan kulit.

2. Mengontrol Kolesterol

Wortel juga sangat bermanfaat dan berperan aktif mengontrol kadar kolesterol dalam tubuh.

3. Menurunkan Berat Badan

Wortel mengandung banyak nutrisi dan rendah kalori. Sehingga dengan mengkonsumsi wortel akan membantu proses menurunkan berat badan.
 

 

 

Wortel juga dipercaya mampu mengurangi risiko kanker.

5. Mendukung Kesehatan Usus Wortel mengandung serat cukup tinggi sehingga baik untuk pencernaan.
 
Baca Juga: Tumbangkan Italia, Uruguay Berhasil Keluar Jadi Juara pada FIFA U20 World Cup Argentina 2023

Demikian beberapa manfaat wortel untuk kesehatan tubuh yang penting untuk diketahui, semoga bermanfaat.***
 

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x