Ini Cara Diet Cepat Ala dr. Zaidul Akbar Mudah Untuk Dilakukan: Segera Dilakukan!

- 19 Mei 2022, 13:10 WIB
Ilustrasi diet karbohidrat menjadi cara untuk menjaga diri
Ilustrasi diet karbohidrat menjadi cara untuk menjaga diri /

 


MEDIA PAKUAN- Memiliki tubuh yang ideal merupakan impian setiap orang. Perihal tersebut harus melakukan cara-cara atau tips-tips agar keinginan dapat tercapai dengan mudah dan membuahkan hasil.

Bagi anda yang menginginkan tubuh yang ideal bisa mencobanya dengan diet karbo. Diet tersebut merupakan diet yang dilakukan dengan cara menghilangkan asupan makanan.

Terutama yang mengandung karbohidrat setiap hari.

Baca Juga: Jelang Menghadapi Indonesia, Pelatih Thailand Penuh Ambisi

Baca Juga: Shin tae Yong : Timnas U-23 Yakin Kalahkan Thailand di Semifinal Sea Games Vietnam

Diet karbo atau karbohidrat untuk menurunkan berat badan yaitu mengurangi asupan karbohidrat, salah satunya mengurangi atau stop makan yang mengandung karbohidrat salah satunya nasi, roti.

Diet karbo hanya dapat dilakukan dalam jangka pendek, karena dapat menyebabkan penyakit berbahaya lainnya.

Karena memiliki efeksamping yang bahaya bagi anda yang menjalankan diet karbohidrat tanpa ada panduannya atau ilmunya. 

Baca Juga: Arema FC Mendapat Dukungan Penuh dari Kepolisian Jelang Pertandingan Uji Coba VS PSIS

Efek samping diet karbo antara lain dapat mengakibatkan kelelahan pada tubuh, sakit kepala, hingga masalah pencernaan seperti diare dan sembelit.

Pada artikel ini saya akan berbagi informasi cara atau tips diet karbo ala dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: dr. Zaidul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x