Budaya Pacaran di Arab Saudi Sudah Mulai Merajalela? Ternyata Ini Penyebabnya yang Bikin Heboh

- 12 April 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi/Auto Kaget saat Dengar Kabarnya! Arab Saudi Sudah Membolehkan Pacaran, kok Bisa Ya?
Ilustrasi/Auto Kaget saat Dengar Kabarnya! Arab Saudi Sudah Membolehkan Pacaran, kok Bisa Ya? /

Ini disebabkan karena Arab Saudi pada zaman sekarang sudah mulai mengikuti era modern, sehingga begitu banyak pria dan wanita bergaul bersama.

Tidak menutup kemungkinan berpacaran di Arab Saudi bisa saja terjadi secara diam-diam, tidak terang-terangan.

Baca Juga: Wanita Indonesia Ini Dibayar Rp5 Juta per Hari di Arab Saudi, Ternyata Inilah Pekerjaannya

Baca Juga: Bawa Uang Rp260 Juta dari Arab Saudi, TKW asal Madura Beli Mobil Truk Karena Alasan Ini

Selain itu, situs kencan juga sudah ada di Arab Saudi dan Cafe-Cafe juga sudah banyak berdiri untuk tempat mereka saling ketemuan.

Ini adalah kekuatan pendorong bagi warga Saudi untuk berpacaran saling ketemuan di suatu tempat.

Akibatnya, Arab Saudi mulai menjadi negara bebas sehingga budaya pacaran akan menjadi lumrah di sana suatu saat nanti.***

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Youtube The Rubisam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah