Pertama Kali Kerja Di Arab Saudi, TKW Ini Mengaku Tidur Di Depan Pintu

- 12 November 2021, 12:46 WIB
Pertama Kali Kerja Di Arab Saudi, TKW Ini Mengaku Tidur Di Depan Pintu
Pertama Kali Kerja Di Arab Saudi, TKW Ini Mengaku Tidur Di Depan Pintu /

MEDIA PAKUAN - Menjadi Tenaga Kerja Wanita (TKW) memang pilihan sebagian wanita Indonesia, untuk mencari nafkah keluarga.

Namun tidak mudah bagi para TKW untuk bisa mendapatkan uang banyak di negara orang lain, seperti Arab Saudi.

Para TKW dituntut untuk siap melayani majikan di Arab Saudi apapun itu tugas yang diberikannya.

Baca Juga: Pajak Anak Lebih Besar daripada Pajak Orang Dewasa di Arab Saudi, Benarkah?

Itu semua memang sudah menjadi resiko yang selalu dihadapi oleh para TKW demi membuat nyaman majikan.

Berbagai pengalaman suka duka sudah dirasakan oleh seorang TKW.

Seperti yang dialami oleh TKW bernama Siti, Ia menceritakan pengalaman pertama kali kerja di Arab Saudi. Siti mengaku jika dirinya pernah tidur di depan pintu, ketika pertama kali kerja di Arab.

Baca Juga: Miris! Kisah Karla Jacinto 12 Tahun, Korban Pelecehan Seksual, Layani Pria Hidung Belang 43.200 Kali

"Namanya juga majikan pembantu baru, saya tidur didepan pintu, baju masih di kardus," katanya dikutip dari akun YouTube Faiz Slamet 12 November 2021.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x