Jadi Korban Hipnotis Travel Bodong, TKW Indonesia Ini Kehilangan Semuanya

14 Agustus 2022, 18:00 WIB
Tenaga Kerja Wanita atau TKW kerap berebut mendapat hati pria asing meski sudah menikah dan miliki anak. /youtube

MEDIA PAKUAN - Seorang tenaga kerja wanita (TKW) Indonesia dihipnotis sesaat setelah pulang dari Taiwan.

Ketika dia kembali dari Taiwan, TKW Indonesia menggunakan travel bodong sehingga pengemudi meninggalkannya saat dia sedang buang air kecil.

Dengan demikian, semua barang milik TKW asal Yogyakarta dirampas oleh sopir travel tersebut.

Status TKW Taiwan itu tampak jahil atau linglung, seolah terhipnotis.

Baca Juga: Datang ke Arab Saudi Bersama Suami Pulangnya Sendiri, Beginilah Kisah TKW Indonesia yang Memilukan

Baca Juga: Datang ke Arab Saudi Hanya untuk Disunat, Tidak Disangka TKI Ini Dapat Bonus Menikah dengan Gadis Banten

TKW Indonesia bernama Murni berhasil ditolong oleh salah satu warga setempat setelah kejadian tersebut diposting di FB.

 

Berselang beberapa jam, informasi tersebut sampai kepada keluarga Murni dan akhirnya ia dijemput.

"Kejadian tersebut mengajarkan kita agar memilih travel yang resmi jangan abal-abal," kata pemilik kanal Youtube Suara TKI tersebut yang dikutip Media Pakuan pada Sabtu, 13 Agustus 2022.

Baca Juga: Terpaksa Makan Kardus Karena Kelaparan di Arab Saudi, Inilah Pengalaman Seorang TKI asal Jember

Baca Juga: TKW Indonesia Dapat Penghasilan Luar Biasa, Ternyata Profesi Tukang Jahit di Arab Saudi Sangat Menjanjikan

Menurut Youtuber tersebut, kejahatan semakin merajalela semenjak adanya pandemi Covid-19.

Maka dari itu, mendingan dijemput oleh keluarga daripada oleh travel yang tidak resmi alias abal-abal.

Demikianlah informasi dari TKW Taiwan yang terkena hipnotis, sehingga semua harta dan barangnya dibawa kabur.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Youtube Suara TKI

Tags

Terkini

Terpopuler