Korban Berandal Bermotor Bertambah! Warga Lembursitu Kota Sukabumi Dievakuasi ke Rumah Sakit: Sabetan Sajam

- 24 Juni 2023, 20:22 WIB
ILUSTRASI berandalan bermotor.* Ajay/KC
ILUSTRASI berandalan bermotor.* Ajay/KC /

"Korban mengalami luka bacokan tidak hanya dikepala. Tapi luka menganggap di pinggang hingga sayatan senjata tajam dijari tangan,"katanya.

 

Baca Juga: Idul Adha Hari Raya Istimewa, Disunahkan Hadir Bersama-sama Kerjakan Sholat Ied: Rangkaian Khotbah Idul Adha

Agus mengatakan sebelumnya korban yang terkapar tak berdaya akibat sabetan senjata tajam dievakuasi ke RS Al-Mulk.

"Selanjutnya, pihak keluarga dihimbau pihak rumah sakit untuk dirujuk ke RSUD Syamsudin,"katanya. 

Baca Juga: Link Live Streaming Indonesia VS Chinese Taipei pada Babak Semifinal AVC Challenge Cup For Women 2023

Kepastian dianiaya sekawanan gerombolan bermotor, kata Agus, berdasarkan keterangan korban. "Kami masih melakukan serangkaian pengejaran pelaku penganiayaan,"katanya

Agus mengatakan Mapolsek dibantu personil Mapolres Sukabumi terus bergerak melakuka. Pengejaran dan penyelidikan terkait aksi pembacokan dan pengeroyokan. ***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah