Ekonomi Sirkular Jadi Solusi Efektif untuk Penanggulangan Sampah di Sukabumi

- 8 Desember 2022, 02:59 WIB
Jurnalis, mahasiswa dan masyarakat Sukabumi membahas isu penanggulangan sampah melalui ekonomi sirkular.
Jurnalis, mahasiswa dan masyarakat Sukabumi membahas isu penanggulangan sampah melalui ekonomi sirkular. /Manaf Muhammad

Baca Juga: Polres Sukabumi Kota Prioritaskan Jalur Lingkar Selatan untuk Mengurai Kemacetan Selama Libur Nataru

Setelah dikumpulkan, sampah non organik harus dipilah dan dipisahkan menjadi bagian masing-masing yang meliputi sampah plastik, logam, besi dan kertas.

Sampah tersebut nantinya akan diolah kembali menjadi produk yang berkelanjutan karena menggunakan limbah sebelumnya.

Dalam kesempatan sama, Budiyanto, jurnalis Sukabumi yang konsen mengenai isu lingkungan, mengatakan persoalan sampah kerap menjadi pemicu dampak negatif di masyarakat mulai dari sumber munculnya penyakit hingga penyebab terjadinya bencana.

Maka menurutnya, gerakan warga yang memanfaatkan sampah dijadikan sesuatu yang berguna dan memiliki nilai lebih, patut untuk diapresiasi.

Baca Juga: Dunia Pendidikan Sukabumi Tercoreng! Pelajar Bacok Pelajar Kembali Terjadi, Satu Orang Kritis

"Seperti warga yang membuat sampah bungkus kopi menjadi tikar atau aksesoris. Kemudian saya pernah meliput ada warga yang membuat spanduk dari bungkus bekas kopi," kata Budiyanto di Kopi Bumi.

Menurut Budiyanto persoalan sampah dan lingkungan hidup merupakan pekerjaan rumah seluruh pihak, baik masyarakat maupun pemerintah yang menentukan kebijakan publik.***

Halaman:

Editor: Manaf Muhammad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah