Berpikir Dua Kali Dech! Jadi PNS Indonesia atau Luar Negri? Berikut 4 Perbandingan yang Direkomendasi CPNS

- 24 Januari 2021, 16:38 WIB
CPNS.ID
CPNS.ID /

MEDIA PAKUAN - Para pegawai jangan berpikir menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di luar negeri lebih enak dibanding dengan di Indonesia.

Mungkin memang diluar negeri gaji pokok PNS terbilang besar seperti contohnya di Singapura.

Baca Juga: Air Sungai Meluap, Sejumlah Titik di Kota Bekasi Banjir

Gaji PNS di Singapura strata terendahnya sekira sembilan juta perbulan.

Namun, kabarnya PNS di Indonesia lebih sejahtera dibanding dengan di Singapura.

Meski gaji PNS di luar negeri besar, namun hal tersebut setara dengan kebutuhan pokok yang juga besar dan terkadang mencekik.

Baca Juga: Tertangkap Kamera Video 'Tabrak Lari', Diduga Pelaku Seorang Polisi

Hal tersebut membuktikan PNS di Indonesia juga memiliki kelebihan dibandingkan dengan PNS diluar. Negeri

Dilansir dari laman instagram @cpnsindonesia ternyata masih ada keuntungan lain yang dimiliki PNS Indonesia dibanding dengan luar negeri.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x