Sudah Klaim Token Listrik Gratis Februari 2021, Segera Cek Cara Dapatkanya

2 Februari 2021, 16:36 WIB
Ilustrasi klaim token listrik gratis. /ANTARA/Nova Wahyudi

 

MEDIA PAKUAN - Berikut ini adalah cara Klaim token listrik gratis Februari 2021.

PT Perusahaan Listrik Negara(PLN) tengah memberikan token listrik gratis dengan dua kategori.

Dua kategori token listrik gratis tersebut yaitu,seratus persen bagi pengguna daya listrik 450 VA dan Subsidi lima puluh persen bagi pengguna daya listrik 900 VA.

Baca Juga: 5 Smartphone dengan Kamera Selfie Terbaik di Dunia, Cek Inilah Spesifikasinya

Sedangkan untuk mendapatkan token listrik gratis ini ada dua cara yang pertama login www.pln.co.id dan terakhir bisa melalui aplikasi PLN Mobile.

Namun sebelum menggunakan dua cara dapatkan token listrik gratis tersebut, siapkan terlebih dahulu smartphone dan nomor ID pelanggan.

Token listrik gratis ini sama seperti pada tahun 2020,untuk pelanggan pascabayar,bantuan subsidi biaya listrik akan langsung masuk dalam tagihan masing-masing pelanggan.

Sedangkan untuk pelanggan prabayar atau yang menggunakan sistem token, besaran bantuan yang diberikan sama dengan besaran pada 2020.

Baca Juga: Harus Diingat Ketika Berpergian! Inilah Doa Keluar Rumah dan Naik Kendaraan, Kumplit dengan Artinya

Sedangkan Cara untuk mendapatkan token gratis ini, dengan 2 jalur sebagai berikut:

A).Login www.pln.co.id

1.Buka alamat dan login ke www.pln.co.id,

2. kemudian pilih menu Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon)

3. Login dengan memasukkan ID Pelanggan atau nomor meterJika sukses, token listrik gratis

4. Apabila berhasil token listrik gratis ini akan muncul di layar

5.Pelanggan tinggal memasukkan token listrik gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID Pelanggan.

Baca Juga: Pemkot Depok Sediakan Tanah Seluas 1,2 Hektar untuk TPU

Adapun untuk mendapatkan token listrik gratis melalui webset PLN Mobile sebagai berikut:

1. Buka aplikasi PLN Mobile.

2. Klik "PLN peduli Covid 19 pada bagaian info dan promo

3. Masukan ID pelanggan atau nomor meter

4. Token listrik Gratis akan muncul

5. Pelanggan tinggal memasukan token listrik gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID pelanggan.***

 

 

Editor: Iing Nuryasin

Sumber: PLN

Tags

Terkini

Terpopuler