Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat, Minggu 18 September 2022, Pagi Hari Cerah Berawan dan Siang Hujan Ringan

18 September 2022, 06:52 WIB
BMKG Himbau Masyarakat untuk Waspada di Kota dam Kabupaten di Jawa Barat /Ilustrasi/Pixabay

MEDIA PAKUAN - BMKG merilis prakiraan cuaca di Kota dan Kabupaten di Wilayah Jawa Barat, Minggu 18 September 2022

Pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) seluruh kota dan kabupaten cerah berawan hingga berawan.

Hanya saja, siang hari (13.00 – 19.00 WIB) sejumlah daerah berpotensi hujan ringan hingga sedang di wilayah.

Baca Juga: Dibuka Pendaftaran TNI AU 2022 Gelombang 2, Ini Link Pendaftaran dan Persyaratannya

Terutama di Kab. dan Kota Bogor, Kota Depok, Kab. dan Kota Bekasi, Kab. Karawang, Kab. dan Kota Sukabumi, Kab. Cianjur, Kab. Bandung Barat, Kab. dan Kota Bandung

Begitupun di Kota Cimahi, Kab. Garut, Kab. Tasikmalaya, Kab. Ciamis, Kota Banjar, Kab. Pangandaran.

Adapun cuaca dimalam hari (19.00 – 01.00 WIB) berpotensi hujan ringan hingga sedang di wilayah Kab dan Kota Bogor, Kab. dan Kota Sukabumi, Kab. Cianjur, Kab. dan Kota Tasikmalaya, Kab. Kuningan.

Baca Juga: Lowongan Kerja Caterpillar September 2022, Simak Berikut Persyaratan dan Link Pendaftaran Online

 Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB) seluruh kota dan kabupaten berawan

Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian Utara 22 - 34°C

Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian Selatan 18 - 32°C

Kelembapan udara Jawa Barat bagian Utara 57 - 96%

Kelembapan udara Jawa Barat bagian Selatan 60 - 97%

Baca Juga: Lowongan Kerja Kaskus September 2022, Butuhkan 1 Tenaga Kerja Saja Simak Berikut Persyaratannya

Angin secara umum bertiup dari arah tenggara dengan kecepatan 05 – 40 km/jam.

Peringatan dini waspada potensi hujan yang dapat disertai petir dan angin kencang pada skala lokal pada waktu siang hingga malam hari.

Terutama di sebagian wilayah Kab. dan Kota Bogor, Kab. Sukabumi,dan Kab. Cianjur.***

Editor: Ahmad R

Sumber: Prakirawan BMKG, Stasiun Klimatologi Jawa Barat

Tags

Terkini

Terpopuler