Kisah Mengharukan, Mantan Penyanyi Dangdut Menjadi Pembantu Keluarga Raja di Arab Saudi

- 5 Mei 2021, 11:15 WIB
kisah penyanyi dangdut menjadi TKW
kisah penyanyi dangdut menjadi TKW /youtube



MEDIA PAKUAN - Kisah Mantan penyanyi dangdut menjadi pembantu di keluarga raja.

Dipantau melalui akun channel youtube Faiz Slamet 5 Mei 2021, TKW ini bernama Fitria Denafa, ia menceritakan kisah perjalanannya penyanyi dangdut menjadi pembantu di keluarga raja.

TKW ini mengatakan awal mulanya dia tidak ada pikiran untuk menjadi pembantu keluarga raja namun dirinya bercita cita ingin menjadi artis terkenal.

" Tidak terpikir untuk menjadi seorang TKW karena dari kecil cita cita saya ingin jadi artis terkenal." kata TKW Indonesia Fitria.

Baca Juga: Tsunami Covid-19! Tak hanya Manusia, Delapan Singa di India Ikut Terpapar Virus Corona

Baca Juga: ISU COVID-19 DISEBUT GENOSIDA! Kepolisian Brasil Memanggil Pemimpin adat Brasil untuk Dimintai Keterangan

Dia juga mengatakan hal tersebut karena keluarganya banyaknya menjadi penyanyi dangdut.

" Saya empat bersaudara kebetulan menjadi penyanyi." ungkap Fitria.

Dia mengatakan alasan awalnya menjadi penyanyi dangdut karena lagu dangdut itu di kampung banyak digemari sehingga dirinya menggeluti profesi tersebut.

Namun nasib berkata apa dia harus meninggalkan dunia dangdut karena dirinya harus pergi ke Arab Saudi untuk menjadi TKW.

Baca Juga: TKW Indonesia dengan Usaha Pijat Bisa menjadi Jutawan di Arab Saudi? Simak ini Kisahnya

Baca Juga: Lagu Rohani Islam Membuat Pendengar Merinding untuk Bertafakur diri, Sima Chord dan Lirik Lagu Rapuh - Opick

Dia mengatakan awal mulanya dia bisa pergi ke Arab karena atas perintah mertua dan kebetulan suaminya juga sudah menjadi TKI sehingga dirinya menyusul ke sana.

Selain itu ketika dia menjadi TKW tidak melalui PT melainkan mertunya sebagai pembantu keluarga raja yaitu emira.

Dari situlah dirinya menjadi TKW membantu mertua menjadi pembantu keluarga raja.

Namun menjadi pembantu keluarga raja ini bukan kerja di dapur melainkan kerja di vila yang jarang ditempati sehingga dia kerja hanya tiga bulan sekali.

Dia juga mengatakan kerja di villa hanya bersih bersih namun gajih dia bersyukur lancar.***   

Editor: Iing Nuryasin

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x